Home | Looking for something? Sign In | New here? Sign Up | Log out

Cara Cepat Mengecilkan Rank Alexa

Mengecilkan Rank Alexa memang bukanlah hal yang mudah seperti membalikkan telapak tangan. Dibutuhkan sedikit tenaga untuk mengecilkan Rank yang di berikan oleh Alexa. semakin kecil Rank Alexa yang kita miliki itu menandakan semakin baik perkembangan blog yang kita kelola. cara alexa memberikan ranking pada blog berdasarkan traffic kunjungan, banyaknya pengunjung blog mempengaruhi perkembangan ranking yang diberikan alexa. ada cara yang dapat dilakukan Untuk melangsingkan atau mengecilkan rank alexa dengan cepat, diantaranya:

1. Update Postingan Blog minimal 1 hari 1 artikel

Dengan mengupdate postingan blog minimal 1 hari 1 artikel dapat menarik minat orang lain untuk berkunjung ke blog kita khususnya followers blog.

2. Bersosial di jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter

Pengguna facebook dan twitter yang lebih dari puluhan ribu dapat kita manfaatkan sebagai jalan masuk menarik pengunjung untuk mengarah ke blog kita, caranya dengan mentautkan postingan blog di status jejaring sosial.

3. Blogwalking, Memasang Widget Alexa, Menginstal Alexa Toolbar.

4. Bertukar Review

Bertukar Review sering kali dilupakan Blogger untuk mengecilkan Rank Alexa. maksud dari bertukar review adalah saling memberikan review atau komentar tentang blog di alexa. cara yang satu ini membutuhkan kerja sama sesama blogger. Erwin mengajak teman-teman blogger lainnya untuk saling bertukar Review di Alexa. Setelah Sobat Bu-sharemereview Blog Bu-share di alexa silahkan tulis komentar di bawah postingan ini, nanti Bu-share akan meRevie balik Blog kalian.

Berikut cara Review Blog VALVEN di Alexa:

1. Masuk ke Review Alexa dengan cara klik banner yang terlihat dibawah ini

Review http://valven-blogger.blogspot.com/ on alexa.com

2. Tulis Review Blog Bu-share dengan cara klik "Review" dan "Write a Review" seperti gambar di bawah ini:


3. Apabila anda belum Registrasi, anda bisa loggin dengan Facebook dengan cara klik tulisan "Login With Facebook"

4. Setelah Loggin dan Halaman Review terbuka silahkan tulis komentar di kotak "Comment" yang letaknya dibawah. kemudian klik "Submit"

Keterangan: Tulis komentar di postingan ini setelah meReview. nanti Erwin(bu-share) pasti meReview balik.

Read: Ultrabook Notebook Tipis Harga Murah Terbaik dan Optimasi Blog di Google

1 komentar:

Tips & Trik mengatakan...

makasih ya infonya.... berguna buat blog saya

Posting Komentar

 

free counters

Followers Bu-Share

Jam Sekarang
Tanggal
Salam Sapa :
Status Admin : Online*
User : User Online